:::::: Welcome :: Selamat Datang :: Sugeng Rawuh :: いらっしゃい :::::::

WELCOME TO CHEZ-SPACE.BLOGSPOT.COM | SELAMAT DATANG | JANGAN LUPA FOLLOW YAH | DITUNGGU KOMENTARNYA | THANK YOU
------------------------------------------------------------------------------------------------------------------

Friday, July 13, 2012

Foke Ngamuk Gara-gara Kalah dari Jokowi

Foke: Perjuangan Belum Selesai

Fauzi Bowo alias foke yang sekarang mencalonkan kembali sebagai Gubernur DKI tiba-tiba saja marah kepada wartawan saat ditanya tentang ketidakhadirannya di Balaikota, ia langsung menjawab dengan nada tinggi "ANDA MATANYA KEMANA?". Apa pantas seorang Gubernur berkata demikian kepada media? Biarlah rakyat yang menilai.

Berikut beritanya (sumber: merdeka.com):

Emosi Gubernur DKI, Fauzi Bowo sepertinya belum stabil pasca kekalahan dari Jokowi versi penghitungan cepat pilgub putaran pertama. Ditanya soal ketidakhadirannya di Balaikota, Foke langsung menjawab dengan nada tinggi.

"Anda matanya kemana? itu pertanyaan yang menjurus," ujar Foke kepada wartawan di balaikota, Jumat (13/7).

Setelah pelaksanaan pemilihan gubernur DKI Jakarta, Gubernur Fauzi Bowo tak terlihat di Balai Kota Jakarta, Kamis (12/7). Mobil dinas Foke yang biasa parkir di sebelah gedung Balai Agung juga belum terlihat.

Padahal kemarin Foke memiliki agenda yang terbilang padat. Namun hingga sore hari agenda itu urung digelar. Informasi dari bagian humas balaikota acara tersebut diundur.

Ckckck.... Apakah berita ini menghibur anda? Kalau saya sih, iya. :D - Chez-space.blogspot.com

Share artikel ini:

13 comments:

  1. Udah keluar duit banyak tapi tetep kalah ya ngamuklah! !!!! Pasti pusing dan stress berat mikirin strategi putaran kedua, tetapi kekalahan udah membayang di pelupuk mata.

    ReplyDelete
  2. bukan kali ini om foke ngamuk ngamuk kok... emang orangnya pemarah.. hiiiihhh,pingin narik kumisnya yg senang ngamuk itu. lha saat seperti ini aja dia bisa ngamuk, gimana saat dia emang lagi jadi boss besar jakarta. sudah jo foke... so tidak laku ente.. so tua ngana sayang...

    ReplyDelete
  3. Hallah mbah....jualan sate aja....wong ngamukan gitu kok mau jd gubernur lagi...mana bisa ngemong warganya klo bgitoooooooo.....klo kalah yo wes kalahlah...legowo,,,,,

    ReplyDelete
  4. Ya jelas ngamuk dong, foke orang kaya, doctor lulusan jerman, incumbent, didukung partai besar lagi...........kok kalah sama kampung

    ReplyDelete
  5. Serahkan pada ahlinya...

    baca:
    Serahkan Foke pada ahli jiwa.

    ReplyDelete
  6. kalo foke menang lagi ya jakarta akan tetap seperti sekarang ini dan bisa lebih parah.
    bobrokisasi fokeisme.
    kalo banjir ame macet itu siapapun gubernurnya tidak akan bisa mengatasi, masalah itu butuh kesadaran warganya sendiri.
    beri kesempatan jakarta untuk berubah bersama pemimpin baru.

    ReplyDelete
  7. semoga foke sadar dan membatalkN PENCALONANNYA, lalu dengan rela menyerahkan diri ke KPK... maklum udah tua.. mau tobat sekaranglah saatnya

    ReplyDelete
  8. Kalo dia kalah lagi bisa lebih gawat ngamuknya neh

    ReplyDelete
  9. sudahlah jangan terus dipojokkan.....kasihan om foke,kita doakan saja dia sehat-sehat saja serta mentalnya stabil, ini kan masih bulan ramadhan ?

    ReplyDelete
  10. Maklum....., kemaren kan bang Foke terlalu Pe-De Abis kalo die ame nara bakalan menang satu putaran. Nyatenye... ALLOH berkehendak laen...Makenye, kite-kite jangan suka ngeduluin Tuhan, bahaye.

    ReplyDelete
  11. Preeetttt wani piro ................

    ReplyDelete
  12. jangan bawa2 sara yo pak FOKE low marah,,anda mungkin tk akn bisa marah lagi low bawa2 sara low marah,,,,

    ReplyDelete

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...
"Pembaca yang baik akan meninggalkan komentar dengan nama, bukan hanya "Anonim". Terima Kasih."